Channatulle

Channatulle – Kasa jaring berlapis Vaseline (Parafin)

Kasa jaring berlapis Vaseline (Parafin) yang sejuk dan anti-lengket, solusi efektif menjaga kelembapan luka sekaligus mencegah rasa sakit saat penggantian perban.

1 Box isi 10 Pak

Perlindungan Lembut untuk Luka Sensitif

Berbeda dengan kasa konvensional yang berfungsi menyerap atau absorbent, Channatulle berfungsi sebagai lapisan kontak primer yang melindungi luka. Produk ini sangat krusial untuk fase penyembuhan di mana jaringan kulit baru mulai tumbuh.

 

Menggunakan basis jaring lebar yang dilapisi Vaseline berkualitas, Channatulle memungkinkan cairan luka tetap mengalir ke balutan sekunder di atasnya, namun mencegah balutan tersebut menempel pada dasar luka. Hasilnya? Pasien tidak akan menjerit kesakitan saat ganti perban, dan proses penyembuhan tidak mundur akibat trauma cabutan kasa.

 

Sangat direkomendasikan untuk luka bakar, luka lecet luas, atau area donor kulit (skin graft) yang membutuhkan kelembapan ekstra.

Cotton Mesh + Vaseline

10 x 10 cm

Simpan produk di tempat kering, sejuk dan suhu ruang. 

  • Luka Bakar Ringan: Minor burns dan scalds seperti tersiram air panas.
  • Luka Trauma: Luka lecet (abrasion), luka gores, atau luka robek dangkal.
  • Luka Kronis: Leg ulcers atau pressure sores (dekubitus) stadium awal.
  • Bedah: Area pengambilan kulit dan skin grafts.

 

Rekomendasi Produk Lain

ChannaGauze Kasa Steril

ChannaGauze – Kasa Steril

100% katun, Daya Serap 3 detik, 1 Pack isi 10 pcs, 16 ply

ChannaGauze Kasa Non Steril

ChannaGauze – Kasa Non-Steril Lipat

100% Katun, Daya serap 3 detik, 1 Pack isi 100 pcs, 16 ply

ChannaGauze Kasa Non Steril Gulung - 2

ChannaGauze – Kasa Non-Steril Gulung

50% Katun, 50% Tetoron, Kuat & Tidak Mudah Sobek, Bebas serabut

Untuk Pemesanan Silahkan Kontak

Kami menerima pesanan individu atau instansi dan mengirimkan ke seluruh Indonesia